Dark
Light

“Jadikan bisnis kecilmu lebih profesional dengan website digital yang mudah dan terjangkau!”

dengan

ENZITEID

TENTANG KAMI

Di era digital saat ini, memiliki website bukan lagi sekadar pilihan, tetapi sudah menjadi kebutuhan bagi bisnis yang ingin berkembang dan menjangkau lebih banyak pelanggan. Kami hadir sebagai solusi, bagi kamu yang ingin memiliki website profesional tanpa harus ribet dengan hal teknis. Dengan pengalaman dalam pembuatan website untuk berbagai jenis usaha, kami siap membantu menciptakan website yang tidak hanya menarik secara visual, tetapi juga mudah digunakan dan dioptimalkan agar bisnis kamu semakin berkembang.

Kami memahami bahwa setiap bisnis memiliki kebutuhan yang berbeda. Oleh karena itu, kami menawarkan berbagai jenis website, mulai dari website bisnis, toko online, landing page, portofolio, hingga website perusahaan. Semua website yang kami buat responsif, artinya bisa diakses dengan baik di berbagai perangkat seperti HP, tablet, dan laptop. Selain itu, kami juga memastikan setiap website sudah SEO-friendly, sehingga lebih mudah ditemukan di Google dan mendatangkan lebih banyak pelanggan potensial.

Contoh template website UMKM
Contoh template website UMKM
1

Peningkatan Kepercayaan Pelanggan

Website dengan testimoni dan ulasan pelanggan bisa meningkatkan kepercayaan orang untuk membeli.

2

Jangkauan Lebih Luas

Dengan website, bisnis kamu bisa dikenal oleh lebih banyak orang, bahkan di luar kota atau negara.

3

Toko Online 24 Jam

Pelanggan bisa melihat produk atau jasa kapan saja, bahkan saat kamu sedang tidur

HARGA
Jasa Pembuatan Website

Kami menawarkan dua pilihan kelas yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan yang berbeda. Kelas UMKM cocok bagi pelaku usaha kecil dan menengah. Dan juga Kelas Personal dirancang bagi individu yang ingin meningkatkan keterampilan dan produktivitasnya.

Kelas UMKM

Rp150.000/website

Rp800.000
81%
check produk kelas umkm genzite

Meningkatkan kredibilitas usaha dan kepercayaan pelanggan

check produk kelas umkm genzite

menjangkau pasar secara luas dan dapat diakses di seluruh Indonesia

check produk kelas umkm genzite

dapat diintegrasikan dengan media sosial maupun toko online anda

Contact chevron_right

Kelas Personal

Rp250.000/website

Rp900.000
72%
check produk kelas umkm genzite

Meningkatkan Kredibilitas dan Profesionalitas Personal branding anda

check produk kelas umkm genzite

Menampilkan Portofolio dan Karya Pribadi secara online

check produk kelas umkm genzite

Terintegrasi dengan Media Sosial, CV, dan Contact anda secara langsung

check produk kelas umkm genzite

Investasi Jangka Panjang dan jenjang karier

Contact chevron_right

FAQ & Bantuan

Pertanyaan yang sering diajukan

Question mark illustration Technical Support icon Ask icon

Masih bingung atau ada yang mau ditanyain? Hubungi dulu aja, nggak harus langsung fix kok. Santai aja